Universitas Andalas
- Details
Padang (Unand) - Universitas Andalas melepas sebanyak 1.635 orang wisudawan dan wisudawati lulusan Program Diploma, Sarjana, Profesi, Spesialis, Magister, dan Doktor, dalam wisuda IV tahun 2022.
- Details
Padang (Unand) – Rumah Sakit Gigi dan Mulut (RSGM) Universitas Andalas menerima bantuan satu unit mobil ambulance dental clinik dari PT Cobra Dental Indonesia yang sekaligus juga Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS).
- Details
Padang (Unand) – Rektor Universitas Andalas Prof. Yuliandri menetapkan keanggotaan Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (SATGAS PPKS) melalui Nomor 1199/KPT/R/PTN-BH/UNAND/2022.
- Details
Padang (Unand) - Seluruh calon wisudawan Universitas Andalas periode IV tahun 2022, mengikuti kegiatan Sharing Motivasi yang diisi oleh narasumber konsultan komunikasi dan motivator, Dr. Aqua Dwipayana, di Auditorium pada Kamis (9/8).
- Details
Padang (Unand) – Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Andalas merayakan hari lahirnya yang ke 65 tahun atau lustrum 13 yang juga diisi dengan orasi kebangsaan oleh Menko Perekonomian Airlangga Hartarto.
More Articles ...
- SESJEN Wantannas Kuliah Umum di Unand, Laksdya TNI Harjo Susmoro: Indonesia Sejatinya Berkarakter Maritim
- Buka Peluang Studi ke Malaysia, Universiti Kebangsaan Malaysia Tawarkan Kerja Sama dengan Unand
- Imbas PTN-BH, Rumah Sakit Unand Diharapkan Jadi Unit Usaha Mandiri
- Pansel Satgas PPKS Unand Serahkan Nama-Nama Calon Satgas PPKS Unand