Berita UNAND
- Details
- Hits: 5187
Padang (UNAND) - Universitas Andalas memastikan akan mengambil tindakan tegas tanpa pandang bulu kepada dosen yang diduga menjadi pelaku pelecehan seksual terhadap mahasiswa.
- Details
- Hits: 2716
Padang (UNAND) - Sekretaris Jenderal Dewan Ketahanan Nasional (Wantannas) Laksamana Madya (Laksdya) TNI Harjo Susmoro menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) bersama Rektor Universitas Andalas Prof. Dr. Yuliandri, SH. MH di Ruang Senat Gedung Rektorat pada Selasa (20/12).
- Details
- Hits: 18114
Padang (UNAND) - Bus Trans Padang Koridor VI rute Pusat Kota - Kampus UNAND resmi diluncurkan oleh Walikota Padang Hendri Septa, B.Bus (Acc)., MIB bersamaan dengan launching aplikasi Trans Padang dan Moovit, melalui acara peresmian pada Senin (19/20) di Auditorium Universitas Andalas.
- Details
- Hits: 4259
Jakarta (UNAND) – Universitas Andalas berhasil meraih dua penghargaan dalam ajang Anugerah Diktiristek 2022 yang diterima langsung oleh Rektor Prof. Yuliandri di The Sultan Hotels Jakarta pada Kamis malam (15/12).
- Details
- Hits: 2697
Padang (UNAND) - Universitas Andalas menunjukkan keseriusan dalam menanggapi perilaku menyimpang yang beresiko menyebarkan penyakit HIV-AIDS, dengan melaksanakan Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka peringatan Hari AIDS Sedunia, Jumat (16/12) di Ruang Sidang Senat Rektorat Lantai 4 Kampus Limau Manis.
- Details
- Hits: 2570
Jakarta (UNAND) - Rektor Yuliandri bersilaturahmi dengan alumni-alumni Universitas Andalas yang berkarir di dunia industri dan dunia usaha di Jakarta, pada Kamis (15/12). Kegiatan ini merupakan tugas dan fungsi dari direktorat kerja sama yang bertujuan untuk mempercepat peningkatan reputasi employment pengguna tenaga kerja bagi Universitas Andalas.
- Details
- Hits: 2742
Jakarta (UNAND) - Universitas Andalas gandeng perusahaan industri farmasi terbesar di Indonesia, PT. Kimia Farma, dalam hilirisasi dan komersialisasi hasil riset UNAND dalam pengembangan dan penyiapan produk dan bahan baku industri kimia dan obat, yang dijembatani melalui penandatanganan perjanjian kerahasiaan (non-disclosure agreement) pada Kamis (15/12) di Jakarta.